Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

KETIKA KEADAAN TAK BERJALAN SESUAI KEINGINAN KITA by. Ps. Heintje B. Kobstan, MA

Gambar
Banyak hal di dalam kehidupan ini yang berjalan tidak sesuai dengan rencana atau kemauan kita. Bahkan ada hal-hal yang cenderung melawan kita. Mungkin kita sudah merencanakan untuk melakukan ekspansi bisnis, menyelesaikan study diusia yang sudah ditentukan, menggapai posisi di kantor pada tahun ke sekian, target-target yang tak tercapai, dan lain-lain… Sehingga, keadaan-keadaan ini akan membuat kita merasa stress, frustasi, depresi, kecewa… membuat kita terpuruk… bahkan cenderung kita akan menyalahkan Tuhan… seolah-olah Tuhan tutup mata dengan keadaan kita… dan membiarkan kita berjalan sendiri… padahal Ia berjanji akan menyertai kita sampai kesudahan alam. Namun, satu hal yang harus kita sadari sebagai manusia… kita tidak berkuasa dengan kehidupan ini… ada hal-hal di luar kendali kita… mungkin kita sudah merencanakan segala sesuatu dengan baik, namun ada banyak faktor diluar sana yang bisa membuat rencana kita gagal… jadi bagaimana kita harus menyikapi semua ini

BAHAGIA DAN SUKSES DI TAHUN 2012 by. Ps. Heintje B. Kobstan, MA

Gambar
Apakah Tahun 2012 dunia akan kiamat? Apakah yang akan terjadi di Tahun 2012? Berbagai Misteri di Tahun 2012… Menurut prediksi para ahli, berbagai peristiwa diberbagai bidang kehidupan yang akan terjadi di Tahun ini, adalah: •    Ekonomi : mata uang euro kian melemah hingga diambang batas kebangkrutan yang berakibat pada pelemahan rupiah. China, india, russia, brazil, meksiko semakin memimpin ekonomi dunia diiringi melemahnya kekuatan ekonomi negara2 eropa. Dollar bertahan menghadapi krisis meski sempoyongan dan disiasati dgn money printing besar2an yg mengakibatkan inflasi tinggi. Akibatnya di akhir tahun dollar jatuh disusul kacaunya sistem ekonomi dunia yg berakibat langsung kepada rupiah. Jatuhnya dollar dan bangkitnya China dan India mengakibatkan permintaan emas melonjak tajam membuat harga emas naik tinggi. •    Politik: ketegangan yg semakin memuncak, perang bawah tanah semakin nyata antara illuminatus yg dipimpin amerika dengan kelompok naga putih yg bermarka

BAGI TUHAN TIDAK ADA YANG MUSTAHIL By. Ps. Heintje B. Kobstan, MA

Kejadian 18:14 “Adakah sesuatu apapun yang mustahil untuk TUHAN? Pada waktu yang telah ditetapkan itu, tahun depan, Aku akan kembali mendapatkan engkau, pada waktu itulah Sara mempunyai seorang anak laki-laki.” Kisah Abraham dan Sara membuktikan bahwa bagi Tuhan tidak ada yang mustahil. Diusia mereka yang sudah tua, Tuhan berjanji akan memberikan keturunan. Dan janji Tuhan, bahwa keturunan Abraham dan Sara akan seperti bintang di langit dan pasir dilautan. Sesuai dengan janji Tuhan hal itu pun terjadi. Dalam kisah-kisah yang lain juga membuktikan bahwa Tuhan itu Allah Sang Pencipta yang sanggup melakukan segala sesuatu yang tidak mungkin menjadi mungkin. Lukas 1:37 “Sebab bagi Allah tidak ada yang mustahil.” Didalam ke Maha Kuasaan Tuhan, maka Tuhan telah menyediakan segala sesuatu bagi setiap kita… Efesus 1:3 “Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang dalam Kristus telah mengaruniakan kepada kita segala berkat rohani di dalam sorga.” I